Resep Ketan Ketupat dengan Rendang

Bahan

  • 6-8 buah ketupat ketan

Bahan

  • 1000 gram daging rendang
  • 1500 santan (2 butir kelapa)
  • 1 lembar daun kunyit, sobek-sobek
  • 5 lembar daun jeruk purut
  • 1 tangkai serai dimemarkan
  • 1 potong ayam kandis/ayam glugur





Resep sebelumnya

Bumbu halus

  • 200 gram cabai merah
  • 10 butir bawang merah
  • 3 siung bawang putih
  • 3 cm lengkuas
  • 1 cm jahe
  • 3 cm kunyit

Cara Membuat

  • Didihkan santan dengan bumbu halus sampai kental dan berminyak. Masukkan daging.
  • Kecilkan api dan masak sampai daging matang. Kalau daging sudah hampir empuk, hati-hatilah dalam mengaduknya supaya daging tidak empuk.
  • Angkat setelah kuah betul-betul sudah mengering.




Bima

Professional wedding photographer and blogger since 2010 who put a concern to write a story about photography, traveling, culinary, and hospitality services

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *